Menghitung Biaya Pembangunan Rumah

Baru-baru ini saya merenovasi rumah. Karena ke-pede-an, saya menghitung kebutuhan dananya hanya berdasarkan catatan kebutuhan material sewaktu membangun garasi bertahun-tahun yang lalu, dikalikan sekian persen sebagai faktor penambah. Tentu saja, hasilnya meleset. Anggaran yang diperkirakan cukup menjadi membengkak hampir dua kali lipat. Terpaksa, mengikuti langkah pemerintah memangkas anggaran kementerian dan lembaga, kami melakukan pemotongan anggaran di banyak pos.  Kejadian ini  penyakit umum siapa saja yang membangun rumah. Nah, supaya  tidak ada lagi orang yang keliru seperti saya, di bawah ini ada rekap kebutuhan material untuk renovasi. Dengan catatan, bangunan baru selesai 90 persen, ongkos kerja dan konsumsi tukang belum dimasukkan,  dan beberapa bon pembelian material tidak terbaca akibat tulisan si Encik  yang seperti sandi rumput itu. Semoga bermanfaat.

material 1
material 2material 3

 

3 thoughts on “Menghitung Biaya Pembangunan Rumah

Leave a comment